Berita Kampus

Foto: Istimewa
Bukittinggi. Selasa, 9 Juni 2020. Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK)  Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Bukittinggi melaksanakan Webinar pada hari Selasa tanggal 9 Juni 2020 pukul 09.00 WIB dengan Tema  “Ayo Menulis”. Webinar ini di pandu oleh moderator Firdaus Anas, M.Kom dengan Keynote Speaker langsung Dekan FTIK IAIN Bukittinggi, Dr. Zulfani Sesmiarni, M.Pd. (Tetap Produktif Menulis di Masa Covid-19).Adapun narasumber dalam webinar ini adalah Dr. Yuhefizal, M.Kom (Dosen Politeknik...
Read More
Bukittinggi. Senin, 8 Juni 2020. Program Studi  Sosiologi Agama, Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah  IAIN Bukittinggi melaksanakan Webinar 3 pada hari Senin tanggal 8 Juni 2020 Pukul 13.13 -15.30 WIB dengan Topik “Menuju New Normal Kehidupan Keagamaan, Sosial, dan Budaya Pasca Covid-19”. Pada Webinar 3 ini menghadirkan narasumber Ketua Asosiasi Sosiologi Agama Indonesia, Dr. Moh  Soehadha, M.Hum. (Dosen UIN Sunan Kalijaga), Dr. Silvia Hanani, M.Si. (Dosen IAIN Bukittinggi) dan Dr....
Read More
foto: Istimewa
Bukittinggi, Senin 8 Juni 2020. Program Studi Magister Ekonomi Syari’ah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Bukittinggi menyelenggarakan Webinar melalu aplikasi Zoom Meeting dengan tema: “Ekonomi Syariah; Konsep Ekonomi yang Berorientasi Sosial Justice” pada hari senin tanggal 8 Juni 2020 pukul 13.30 – 15.30 WIB. Acara webinar ini di buka langsung oleh Rektor IAIN Bukittinggi, Dr. Ridha Ahida, M.Hum dan dipandu oleh moderator  Dr. Hesi...
Read More
Foto: Istimewa
Bukittinggi, Rabu 3 Juni 2020. Dalam rangka menanggapi dampak virus corona disease 2019 (Covid-19) terhadap perkembangan ekomnomi masyarakat, maka Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Bukittinggi melaksanakan Webinar dengan tema: “Problematika Keuangan Syari’ah dan Solusinya di Saat Pandemi Covid-19” pada hari Rabu tanggal 3 Juni 2020 yang dibuka langsung oleh Dekan FEBI IAIN Bukittinggi, Dr. Iiz Izmuddin, MA dan di pandu oleh moderator Dra. Rusyaida...
Read More
Foto: Istimewa
Bukittinggi, Rabu 20 Mei 2020. Virus Covid-19 yang berasal dari kota Wuhan yang penularan human to human telah sampai ke Indonesia, telah terkonfrmasi positif Covid-19 lebih dari 19.000 jiwa per-hari ini, untuk menyikapi dan sebagai langkah pemberantasan penyebarannya dengan di keluarkannya kebijakan pemerintah dengan pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) ditempat keramaian seperti; pasar, rumah ibadah, dan diterminal angkutan umum ,yang memaksa para penduduk untuk melakukan Social Distancing dan psyhical...
Read More
1 246 247 248 249 250 308
Mendaftar Mahasiswa Baru

Panitia PMB

Akama Rektorat

Lantai I Gedung Rektorat
UIN Bukittinggi

+628512220007
[email protected]

Senin-Jumat 07:30 – 16:00.

Media Sosial

Aksesibilitas