Berita Kampus

Bukittinggi (Humas) — Ketua Senat UIN Bukittinggi, Prof. Dr. Busyro dan Sekretaris Senat UIN Bukittinggi Prof Dr Asyari secara resmi menyerahkan laporan kegiatan UIN Bukittinggi tahun 2025 kepada pimpinan UIN BukittinggI. Penyerahan laporan kegiatan tersebut dihadiri juga anggota Senat UIN Bukittinggi lainnya. Penyerahan laporan tersebut diterima oleh Wakil Rektor I UIN Bukittinggi, Dr. Afrinaldi, yang mewakili Rektor UIN Bukittinggi, pada Selasa (6/01/2025) di Ruang Senat UIN Bukittinggi. Penyerahan laporan ini...
Read More
Bukittinggi (Humas) — Di tengah upaya nasional memperkuat ekosistem halal, Universitas Islam Negeri (UIN) Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi mengambil langkah strategis dengan menandatangani Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) bersama Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH). Penandatanganan berlangsung pada Selasa, 7 Januari 2026, di Gedung BPJPH, Jakarta Timur. MoU tersebut ditandatangani langsung oleh Rektor UIN Bukittinggi, Prof. Dr. Silfia Hanani, M.Si, bersama Kepala BPJPH, Ahmad Haikal Hasan (Babe Haikal). Kerja...
Read More
Bukittinggi (Humas) — Lembaga Kajian, Konsultasi, dan Bantuan Hukum (LKKBH) Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri (UIN) Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi resmi menjalin kerja sama dalam pengelolaan Pos Bantuan Hukum (Posbakum) pada Pengadilan Agama (PA) Pulau Punjung untuk tahun 2026. Kerja sama ini menjadi momentum penting, karena untuk pertama kalinya LKKBH Fakultas Syariah dipercaya mengelola Posbakum di lingkungan Pengadilan Agama Pulau Punjung. Kerja sama tersebut dilaksanakan pada Rabu (07/01/2025), antara...
Read More
Bukittinggi (Humas) – Dalam rangka memperingati Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama Republik Indonesia ke-80, Universitas Islam Negeri (UIN) Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi melaksanakan upacara bendera di lapangan depan Gedung Madinah, Kampus UIN Bukittinggi, Sabtu (3/1/2026). Upacara berlangsung khidmat dengan Rektor UIN Bukittinggi, Prof. Silfia Hanani, bertindak sebagai inspektur upacara. Kegiatan ini diikuti oleh Kepala Biro, Ketua Senat, para Wakil Rektor, para Dekan dan Wakil Dekan, Kepala Bagian, Kepala...
Read More
1 2 3 4 305
Mendaftar Mahasiswa Baru

Panitia PMB

Akama Rektorat

Lantai I Gedung Rektorat
UIN Bukittinggi

+628512220007
[email protected]

Senin-Jumat 07:30 – 16:00.

Media Sosial

Aksesibilitas